Terinspirasi banget sama film kartun maruko chan, kayanya enak banget kelihatannya nasi kare yang ada di kartun itu. Akhirnya iseng-iseng cari referensi resepnya, karena aku benar-benar blank banget soal masakan ini. Dan setelah di coba ternyata enak..
Hmm..kalo menurut contekan sih, ini kategori makanan Jepang, tapi setelah nyampe di lidah kayanya berasa agak timur tengah juga 🤔🤭
Masaknya juga relatif gampang banget kok, kebetulan aku bikinnya nasi kare yang mirip kaya di film kartun itu, so simple cuma terdiri dari sayuran, dan aku padu padankan sama chicken katsu, jadi berasa makanan kafe..hehe
So, this is it...
RESEP CURRY RICE (NASI KARE)
Ala Dapur Mama Badar
Waktu memasak: 45 menit
Porsi: 3-4 porsi
Bahan:
🥘 2 batang wortel ukuran sedang
🥘 2 buah kentang ukuran sedang
🥘 1 buah bawang bombai besar
🥘 150 gr bumbu pasta kari Jepang
🥘 500 ml air kaldu
🥘 1 sdm tepung maizena
🥘 minyak untuk menumis
🥘 garam secukupnya
Cara Membuat:
- iris-iris bawang dan sayuran, sisihkan. Kemudian panaskan minyak di wajan. Setelah panas tumis bawang bombai hingga harum.
- masukan pasta kare, tumis sebentar, lalu tambahkan air. Setelah air mendidih, masukan sayuran, masak hingga sayuran empuk.
-larutkan maizena dengan sedikit air, lalu tuang ke dalam kare, masak sebentar hingga kuah mengental.
- setelah mengental, tambahkan garam dan cicipi, jika sudah pas, angkat dan siap disajikan.
Selamat mencoba!
Hmm..kalo menurut contekan sih, ini kategori makanan Jepang, tapi setelah nyampe di lidah kayanya berasa agak timur tengah juga 🤔🤭
Masaknya juga relatif gampang banget kok, kebetulan aku bikinnya nasi kare yang mirip kaya di film kartun itu, so simple cuma terdiri dari sayuran, dan aku padu padankan sama chicken katsu, jadi berasa makanan kafe..hehe
So, this is it...
RESEP CURRY RICE (NASI KARE)
Ala Dapur Mama Badar
(Nasi Kare) |
Porsi: 3-4 porsi
Bahan:
🥘 2 batang wortel ukuran sedang
🥘 2 buah kentang ukuran sedang
🥘 1 buah bawang bombai besar
🥘 150 gr bumbu pasta kari Jepang
🥘 500 ml air kaldu
🥘 1 sdm tepung maizena
🥘 minyak untuk menumis
🥘 garam secukupnya
Cara Membuat:
- iris-iris bawang dan sayuran, sisihkan. Kemudian panaskan minyak di wajan. Setelah panas tumis bawang bombai hingga harum.
- masukan pasta kare, tumis sebentar, lalu tambahkan air. Setelah air mendidih, masukan sayuran, masak hingga sayuran empuk.
-larutkan maizena dengan sedikit air, lalu tuang ke dalam kare, masak sebentar hingga kuah mengental.
- setelah mengental, tambahkan garam dan cicipi, jika sudah pas, angkat dan siap disajikan.
Selamat mencoba!
Komentar